PENINGKATAN LITERASI SISWA SMPN 6 TEJAKULA MELALUI TUTORIAL TEMAN SEBAYA

Penulis

  • Ida Ayu Made Darmayanti Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Gede Nurjaya Universitas Pendidikan Ganesha
  • Ida Bagus Ludy Paryatna Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Komang Sugi Partawan Universitas Pendidikan Ganesha

Kata Kunci:

literasi, teman sebaya, tutorial

Abstrak

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ditujukan kepada pengurus OSIS yang ada di SMPN 6 Tejakula. Pengabdian ini didasari oleh ketidaksadaran bahwa rendahnya minat baca adalah sebuah masalah. Kurangnya penggiat di bidang literasi menghidupkan budaya literasi pada masyarakat yang kronis terhadap minat baca membutuhkan kerjasama dan program yang tertata. Adanya situasi yang seperti tersebut menjadi suatu dorongan pelaksanaan PkM ini untuk membantu mengatasi persoalan-persoalan pada bidang literasi. Gerakan literasi yang terjadi di sekolah-sekolah, dalam hal ini di SMPN 6 Tejakula dengan menjadikan pengurus OSIS sebagai tutor teman sebaya. Untuk itu, diawali dengan pelatihan literasi bagi pengurus OSIS. Berdasarkan pada pelatihan yang dilaksanakan, dapat ditarik kesimpulan, yaitu pelatihan ini sudah berjalan dengan baik dan lancar serta mencapai target yang telah direncanakan sebelumnya, yakni menjadikan pengurus OSIS di SMPN 6 Tejakula sebagai tutor teman sebaya dalam bidang literasi.

Referensi

Antoro, B. 2017. Gerakan Literasi Sekolah dari Pucuk hingga Akar: Sebuah Refleksi. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Bagyoastuti, W. S., & Wijayanti, W. 2016. “Peran Kepala Sekolah dan Pustakawan dalam Pemberdayaan Perpustakaan SD Muhammadiyah Sapen dan SD Negeri Giwangan”. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, 4(1), 131–145.

Barnawi, & Arifin, M. 2012. “Manajemen Sarana dan Prasarana Sekolah”. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Beck, S. E., & Manuel, K. 2008. Practical Research Methods for Librarians and Information Professionals. New York: Neal-Schuman Publishers.

Carter, M. D. 1969. Building Library Collection. Metuchen: Scarecrow.

Creswell, J. W. 2012. Educational Research: Planning, Conducting, and Evaluating Quantitative and Qualitative Research. Boston: Pearson.

Creswell, J. W. 2015. Penelitian Kualitatif & Desain Riset: Memilih di Antara Lima Pendekatan (3rd Ed.). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Darmono. 2007. “Pengembangan Perpustakaan Sekolah sebagai Sumber Belajar”. Jurnal Pustakawan Indonesia, 1(1), 1–10.

Dewi, F. A. 2014. Peran Perpustakaan Sekolah dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa yang Tercantum di Dalam Kurikulum 2013: Studi Kasus SDIT Al Khairaat Jakarta Timur. Depok: Universitas Indonesia.

Faizah, D. U., Sufyadi, S., Anggraini, L., Waluyo, Dewayani, S., Muldian, W., & Roosaria, D. R. 2016. “Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar”. In Journal of Chemical Information and Modeling, 53 (9).

Kartikasari, E. 2022. “Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat Gerakan Literasi Sekolah”. Jurnal Basicedu, 6 (5), 8879-8885. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i5.3959.

Mulyo Teguh. 2017. “Aktualisasi Kurikulum 2013 di Sekolah Dasar melalui Gerakan Literasi Sekolah untuk Menyiapkan Generasi Unggul dan Berbudi Pekerti”. Prosiding Seminar Nasional, 18-26.

Ramandanu, Febriana. 2019. “Gerakan Literasi Sekolah (GLS) melalui Pemanfaatan Sudut Baca Kelas sebagai Sarana Alternatif Penumbuhan Minat Baca Siswa”. Jurnal Mimbar Ilmu, 24 (1), 10-19.

Salen, Agus. 2022. Mengenal Survei PISA (Tantangan Hari ke-34). https://www.gurusiana.id/read/agussalen/article/mengenal-survei-pisa-tantanganhari-ke-34-4493055.

Satgas Gerakan Literasi Sekolah Kemendikbud. 2018. Desain Induk Gerakan Literasi Sekolah. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Setiawan, O. 2018. “Pengaruh Aktivitas Siswa dalam Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) terhadap Prestasi Belajar pada Mata Pelajaran PKN di SMA Utama 2 Bandar Lampung”. Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung, Bandar Lampung.

Toni, Indra Anggrio, Mediatati, Nani. 2019. “Peranan Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) dalam Membentuk Karakter Siswa di SMK Negeri 2 Salatiga”. Satya Widya, 35 (1), 54-61.

Wikipedia Indonesia. 2023. Organisasi Siswa Intra Sekolah. https://id.wikipedia.org/wiki/Organisasi_Siswa_Intra_Sekolah#Tujuan.

Unduhan

Diterbitkan

01-12-2024

Terbitan

Bagian

##section.default.title##